Merajut asa tuk kekasih hati
Maka biarkan aku melukis sukma
Biar ada slalu warna dalam setiap lipatan cerita
Biar hilang gundah
Biar hilang sedih dari jiwa
Hingga bahagia tak hanya bayang
Polpoke, 31 January 2009, 14:17:4
sms dari Rajab Polpoke, 31 januari 2009 lalu
No comments:
Post a Comment
terima kasih sudah membaca, semoga bermanfaat